Pages

Minggu, 24 Januari 2010

Membuat read more di blogspot

Berikut langkah-langkah membuat read more di blogspot:

  1. Tulislah dahulu artikel yang anda buat dan tentukan di bagian mana anda akan meletakkan read more.
  2. Letakkan kursor anda di akhir kata dimana artikel akan anda meletakkan read more
  3. Di bagian editing blogspot lihatlah ke bagian atas ada tulisan compose dan edit html kemudian anda klik compose nah setelah itu lihatlah toolbar dibahanya cari yang “insert jump break” yang gambarnya kertas robek, kemudian klik. Free Image Hosting at www.ImageShack.us
  4. Read more anda berhasil di buat

Selamat mencoba!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar